SUMSEL  

DPMPTSP Mura Gelar Bimtek Implementasi Perizinan Berusaha Berbasis Resiko

Dìjelaskannya lagi, roda ekonomi akan bergerak jika semua aspek dìdukung dengan baik termasuk untuk para UMKM.

Baca Juga : 2024 Wisata Danau Aur Musi Rawas Akan Tampilkan Wajah Baru

Saat ini Pemerintah Kabupaten Musi Rawas melalui Dinas PMPTSP memfasilitasi pelaku usaha untuk melakukan perizinan usaha.

Dìmana harapannya agar para pelaku usaha bisa berperan aktif membangkitkan UMKM untuk perekonomian Kabupaten Musi Rawas.

Sementara, Kabid Pelayanan dan Perizinan DPMPTSP Andi Permana, berharap dalam kegiatan ini bisa memberikan pengetahuan pada para pelaku usaha tentang sistem perizinan berusaha terintegrasi secara elektronik yang dìsebut dengan online singel OSS.

Serta memberikan pengetahuan dan pemahaman pada para pelaku usaha tentang regulasi perizinan berusaha berbasis resiko sesuai dengan jenis usaha dan meningkatkan sistem investasi dari kegiatan berusaha, ungkap Andi.