Prediksi AS Roma vs Feyenoord 26 Mei 2022

Cyriel Dessers unggul satu gol di atas striker Roma, Tammy Abraham. Final nanti juga bakal menjadi panggung mereka untuk beradu ketajaman.

Sebelum ini, Roma dan Feyenoord baru pernah bertemu di babak 32 besar Liga Europa 2014/15. Waktu itu, Roma menang agregat 3-2 setelah imbang 1-1 di Italia dan menang 2-1 di Belanda.

Perkiraan Susunan Pemain

AS Roma (3-4-1-2): Rui Patricio; Ibanez, Smalling, Mancini; Zalewski, Oliveira, Cristante, Karsdorp; Pellegrini; Abraham, Zaniolo.

Pelatih: Jose Mourinho.

Info skuad: Mkhitaryan (meragukan).

Feyenoord (4-3-3): Marciano; Malacia, Senesi, Trauner, Geertruida; Til, Aursnes, Toornstra; Sinisterra, Dessers, Nelson.

Pelatih: Arne Slot.

Info skuad: Bijlow (cedera), Kokcu (meragukan).

Head-to-Head dan Performa

Head-to-Head di Kompetisi UEFA

  • Pertemuan: 2
  • AS Roma menang: 1
  • Gol AS Roma: 3
  • Imbang: 1
  • Feyenoord menang: 0
  • Gol Feyenoord: 2.

2 Pertemuan Sebelumnya

5 Pertandingan Terakhir AS Roma (S-M-K-S-M)

5 Pertandingan Terakhir Feyenoord (M-S-S-M-K)