Tragis, Penggali Sumur di OKU Timur Ini Tewas Tertimbun Longsor Dikedalaman 8 Meter

Lokasi galian sumur dimana korban tertimbun sudah dipasang Police Line.

“Korban tertimpa longsor sekitar 2,5 meter,” terangnya lagi.

Korban dìnyatakan meninggal dunia oleh petugas Puskesmas setempat setelah tim gabungan yang terdiri dari polisi, TNI, Damkar, dan BNPB beserta masyarakat sekitar berhasil mengevakuasi korban.

“Akhirnya Korban dapat dìevakuasi pukul 12:40 WIB dalam keadaan meninggal dunia setelah dìperiksa oleh petugas dari Puskesmas. Kini sudah jenazah korban sudah dìbawa ke rumah duka dan dìmakamkan di TPU Bangsa Negara,” pungkasnya. (*)